FKOGK
Would you like to react to this message? Create an account in a few clicks or log in to continue.


Forum Komunitas Online Gunungkidul
 
IndeksJual BeliPortal FKOGKLatest imagesPencarianPendaftaranLogin

 

 RIbuan kera menyerbu perkampungan !!

Go down 
+6
prasetyo
kandar
agos tomber
hery.s
gaplex
Pardjimin
10 posters
PengirimMessage
Pardjimin
Presidium
Pardjimin


Lokasi : Blekasi - DjogDja - GK - Semin - Karang Sari
Reputation : 10
Join date : 14.03.08

RIbuan kera menyerbu perkampungan !! Empty
PostSubyek: RIbuan kera menyerbu perkampungan !!   RIbuan kera menyerbu perkampungan !! Icon_minitimeTue May 19, 2009 12:45 pm

DI KARANGSARI DAN REJOSARI, SEMIN ; Ribuan Kera Serang Ratusan Hektar Tanaman

10/03/2009 08:39:49

SEMIN (KR) - Masyarakat Desa Karangsari dan Rejosari, Kecamatan Semin diresahkan dengan ulah ribuan ekor kera ekor panjang yang menyerang tanaman pertanian milik warga. Kawanan kera tersebut semula berada di bukit Nganjir perbatasan dengan Wonogiri, namun karena bukit tersebut gundul akibat penebangan liar, maka kawanan kera turun ke ladang dan pemukiman penduduk.

Menurut Kepala Desa Karangsari Supriyana didampingi Sekdes Budi Santoso, kepada KR, Senin (9/3) menyatakan bahwa sedikitnya 150 hektar tanaman palawija milik warga di Desa Karangsari dan sekitarnya ludes diserang kawanan kera ekor panjang. Saat ini lahan pertanian tersebut dibiarkan bera tidak ditanami, karena jika ditanami kembali akan kembali menjadi amukan kera ekor panjang.
Pemerintah Desa Karangsari Kecamatan Semin sudah melaporkan atas serangan kera ekor panjang yang sudah meresahkan warga baik ke Dinas Tanaman Pangan dan Hortikultura maupun ke Dinas Kehutanan dan Perkebunan Gunungkidul, untuk mendapatkan perhatian. Karena selain mengganggu tanaman rakyat juga dikhawatirkan akan mengganggu warga, karena sudah masuk ke pemukiman.
Ditambahkan oleh Supriyana, bahwa perkembangan populasi kera tersebut sangat cepat dan saat ini sudah mencapai lebih dari 5 ribu ekor. Ribuan kera tersebut di Bukit Nganjir dan Kajungan Desa Karangsari yang berbatasan dengan Kecamatan Pracimantoro Kabupaten Wonogiri.
”Upaya yang dilakukan warga hanya sebatas menghalau agar kawanan kera tersebut kembali ke habitatnya dengan menggunakan alat tradisional seperti kentongan dan ajing. Warga dan aparat tidak berani menggunakan senapan angin, karena takut jika ada kera yang terluka atau sampai mati, dikhawatirkan lainnya akan ngamuk, sehingga warga menjadi ketakutan. Kami berharap agar Dinas Kehutanan bisa mencari solusi agar kera tersebut tidak mengganggu warga,” katanya.
Kepala Dinas Kehutanan dan Perkebunan Drs Syamsudin MSi setelah menerima laporan dari warga berencana akan mendatangkan pawang kera dari Suku Badui dari Banten untuk menghalau dan mengembalikan ke habitatnya. Bahkan jika memungkinkan dipindahkan jauh dari pemukiman dan lahan pertanian.
Anggota Komisi D yang juga Wakil Ketua Fraksi PDIP DPRD Gunungkidul Warta SIP yang juga ikut menyaksikan keberadaan kera ekor panjang di Bukit Nganjir bersama Kepala Desa Karangsari dan sejumlah PPL Pertanian Semin, membenarkan bahwa populasi kera sudah cukup banyak. Untuk itu perlu ada solusi dan langkah-langkah dinas terkait untuk mengantisipasi agar tidak menimbulkan keresahan warga. (Awa)-n

sumber : KR online
Kembali Ke Atas Go down
http://pardjimin.wordpress.com
Pardjimin
Presidium
Pardjimin


Lokasi : Blekasi - DjogDja - GK - Semin - Karang Sari
Reputation : 10
Join date : 14.03.08

RIbuan kera menyerbu perkampungan !! Empty
PostSubyek: Re: RIbuan kera menyerbu perkampungan !!   RIbuan kera menyerbu perkampungan !! Icon_minitimeTue May 19, 2009 12:47 pm

weh lah jan dusunku koq diserbu kera..., jian.., ndisik kih ono ning ra akeh lho.. jaman tahun 80-90 an.., saiki koq nganti ewon... hmmm...
Kembali Ke Atas Go down
http://pardjimin.wordpress.com
Pardjimin
Presidium
Pardjimin


Lokasi : Blekasi - DjogDja - GK - Semin - Karang Sari
Reputation : 10
Join date : 14.03.08

RIbuan kera menyerbu perkampungan !! Empty
PostSubyek: Re: RIbuan kera menyerbu perkampungan !!   RIbuan kera menyerbu perkampungan !! Icon_minitimeTue May 19, 2009 12:54 pm

DISHUTBUN DATANGKAN SUKU BADUI BANTEN ; Sekitar 100 Ha Lahan Pertanian Gagal Panen

04/05/2009 10:29:27

SEMIN (KR) - Amukan kera ekor panjang yang populasinya mencapai ribuan ekor di Desa Karangsari Semin, semakin meresahkan masyarakat. Hampir seluruh tanaman pangan di sekitar di habitat kera ekor panjang, ludes. Sedikitnya 100 hektar lahan pertanian dipastikan gagal panen akibat dimangsa kawanan kera ekor panjang. Masyarakat setempat tidak mampu menghalau maupun menangkap hidup atau mati kawanan kera ekor panjang. Untuk itu Pemerintah Desa Karangsari bekerja sama dengan Dinas Kehutanan dan Perkebunan Gunungkidul mencari bantuan pada Suku Badui asli dari Daerah Banten.

“Kami minta bantuan Suku Badui untuk menangkap kawanan kera ekor panjang,” kata Kades Karangsari, Kecamatan Semin Supriyana yang didampingi anggota DPRD Gunungidul Warta SIP kepada KR, Minggu (3/5). Tak kurang dari 10 orang Suku Badui sejak Kamis (30/4) sudah berada di Karangsari Semin. Kini orang Badui tersebut sudah berada di Puncak Bukit Nganjir Desa Karangsari yang lokasinya tidak jauh dari habitat kera ekor panjang.
Karena orang dari Suku Badui ini masih asing dengan masyarakat umum, maka sejak datang di lokasi mereka mendirikan tenda dan membawa bekal makanan sendiri. Sedangkan masyarakat sekitar diminta bantuannya untuk membuat keranjang untuk menempatkan kera yang berhasil ditangkap. Selanjutnya kera hasil tangkapan akan dibawa ke tempat penangkaran di Jawa Barat.
Menurut beberapa sesepuh desa di Karangsari yang ditemui KR secara terpisah menyebutkan, bahwa sebenarnya kawanan kera ekor panjang ini sudah ada di Bukit Nganjir sejak puluhan tahun silam. Tetapi kini populasinya semakin banyak, karena terus berkembang biak. Beberapa tahun lalu kawanan kera ini tak pernah mengganggu lahan milik penduduk yang ada dibawah bukit.
Camat Semin Drs Azis Saleh MSi bersama Muspika menyaksikan penangkapan kera yang dilakukan suku Badui. “Kami sudah melapor ke kantor Konservasi Sumber Saya Alam (KSDA) Yogyakarta, menyusul semakin banyaknya kera ekor panjang yang menyerang tanaman milik petani,” katanya.
Terget penangkapan kera ini sekitar 500 ekor dan sampai hari Jumat (1/5) sudah berhasil ditangkap dan dimasukkan kerangkeng sebanyak 52 ekor. Rencananya setelah penangkapan sesuai target, kera-kera tersebut akan dibawa ke Jakarta. Karena yang muncul dadakan ini diperkirakan pindahan dari lokasi lain. Tetapi kawasan Nganjir ini memang potensi untuk menjadi markas kera. Karena itu suku Badui berusaha keras untuk dapat menangkap sebanyak-banyaknya, kata Bang Maman koordinator penangkapan.
Petani setempat mengaku lega atas kecepatan penanganan serangan kera ekor panjang ini. Meski sekarang ini sudah banyak kerusakan tanaman kacang, kedelai dan ketela, tetapi masih ada harapan untuk panen jika hewan kera tersebut dapat ditangkap sebanyak-banyaknya.
Sementara serangan kera ekor panjang juga terjadi di kawasan Kecamatan Paliyan, terutama sekitar bulak Sodong dan Blondo. Hanya, bagi petani dikawasan ini serangan kera bukan hal baru. Karena setiap tahun sudah menjadi langganan kera ekor panjang. “Petani hanya bisa melakukan penjagaan setiap hari, dari pagi hingga malam,” kata Camat Paliyan Drs Cahyadi Sunarno MSi.
Dalam waktu dekat ini juga akan dilakukan penangkapan kera ekor panjang oleh Koservasi Sumberdaya Alam (KSDA) Propinsi DIY. Pemerintah kecamatan sudah menerima pemberitahuan.
(Awa/Ewi)-n

sumber: KR online
Kembali Ke Atas Go down
http://pardjimin.wordpress.com
gaplex
Koordinator
gaplex


Lokasi : KARANG DUWET,KARANG MOJO,CILEDUG
Reputation : 7
Join date : 07.01.09

RIbuan kera menyerbu perkampungan !! Empty
PostSubyek: Re: RIbuan kera menyerbu perkampungan !!   RIbuan kera menyerbu perkampungan !! Icon_minitimeTue May 19, 2009 1:09 pm

wah ndesamu ijik akeh kera terangane kang......
agi krungu aku.........
tapi yo mesakke petanine kui.......
Kembali Ke Atas Go down
http://www.ndtindonesia.com
hery.s
Lurah
hery.s


Lokasi : grogol2 bejiharjo,jakarta
Reputation : 0
Join date : 31.12.08

RIbuan kera menyerbu perkampungan !! Empty
PostSubyek: Re: RIbuan kera menyerbu perkampungan !!   RIbuan kera menyerbu perkampungan !! Icon_minitimeTue May 19, 2009 1:17 pm

apike daerah kuwi didadekke taman satwa kera sekalian ben dadi nilai plus bagi gunung kidul bener pora sedulur
Kembali Ke Atas Go down
gaplex
Koordinator
gaplex


Lokasi : KARANG DUWET,KARANG MOJO,CILEDUG
Reputation : 7
Join date : 07.01.09

RIbuan kera menyerbu perkampungan !! Empty
PostSubyek: Re: RIbuan kera menyerbu perkampungan !!   RIbuan kera menyerbu perkampungan !! Icon_minitimeTue May 19, 2009 1:40 pm

apik juga usulmu kang hery...............
masalahe tak pikir wes jarang kera neng gunung kidul....
tapi kabeh kui mau emang perlu penangan yang bagus....
supaya piye carane kera2 kui mau tidak merugikan petani......
mungkin di hutan2 cagar alam yang ada,harus ditanami dengan pohon2
yang merupakan makanan alami kera2 kui.....
dadine kera2 ne ora mangani tanaman petani....
tapi emang kayaknya nggak mudah...perlu kesadaran semua pihak
untuk melestarikan lingkungan.......
Kembali Ke Atas Go down
http://www.ndtindonesia.com
agos tomber
Warga
agos tomber


Lokasi : Wong Asli Budegan 2,Wonosari.Skrg di Sukabumi
Reputation : 0
Join date : 07.03.09

RIbuan kera menyerbu perkampungan !! Empty
PostSubyek: Re: RIbuan kera menyerbu perkampungan !!   RIbuan kera menyerbu perkampungan !! Icon_minitimeTue May 19, 2009 2:34 pm

oalah...dasar munyuk - munyuk,ngrusak kok tanduran. gak boleh gak boleh
Biasane ana sing nggangu habitate kera,dadi ngamuk mangani tanduran...

Aku setuju karo usule kang hery...."

ajib ajib ajib
Kembali Ke Atas Go down
http://agos.saputro@yahoo.co.id
Pardjimin
Presidium
Pardjimin


Lokasi : Blekasi - DjogDja - GK - Semin - Karang Sari
Reputation : 10
Join date : 14.03.08

RIbuan kera menyerbu perkampungan !! Empty
PostSubyek: Re: RIbuan kera menyerbu perkampungan !!   RIbuan kera menyerbu perkampungan !! Icon_minitimeTue May 19, 2009 3:01 pm

ning nak rusak habitat kui mesthine dudu nang karang sari lan rejo sari, lhawong kahanane kih karo dek jaman tahun 80-90an kih ra bedo adoh jek.., gek dek jaman semunuh kui ra ono sik wani kih kera kui sobo deso.., onone mung nang pucuk gunung kono...., kurun waktu 10 tahun wae populasine gak seberapa banyak, malah sempet sekitar tahun 1997/1998 kui susah untuk ditemukan kera ekor panjang itu di perbukitan karang sari.

lha koq saiki koq nganti 5.000 an weh jan..
Kembali Ke Atas Go down
http://pardjimin.wordpress.com
kandar
Presidium
kandar


Lokasi : jakarta asli Kemiri, Tanjung sari
Reputation : 25
Join date : 23.08.08

RIbuan kera menyerbu perkampungan !! Empty
PostSubyek: Re: RIbuan kera menyerbu perkampungan !!   RIbuan kera menyerbu perkampungan !! Icon_minitimeTue May 19, 2009 3:11 pm

waduch, pembalakke kudu tanggung jawab kang...

Beberapa tahun yg lalu kebonane mbokku yo di acak2 karo kera sing cacahe ratusan..
mergane alas baon daerah paliyan do di tebangi.. dadi do mlayu nggolek pangana neng ndeso2...

Nek iso di giring neng wonosadi po mbunder, ngunuh...
Kembali Ke Atas Go down
http://syifauwongmantren.multiply.com
prasetyo
Camat
prasetyo


Lokasi : Ngadipiro-Rejosari-Semin-Jakarta
Reputation : 4
Join date : 22.03.08

RIbuan kera menyerbu perkampungan !! Empty
PostSubyek: Re: RIbuan kera menyerbu perkampungan !!   RIbuan kera menyerbu perkampungan !! Icon_minitimeTue May 19, 2009 4:33 pm

Waduh,..

aku mbiyen sekitar tahun 1990 an sering weroh kera/munyuk neng daerah "GUO GADUNG", Wil Nganjir nanging kera-kera mau wedi karo menungso nek diceraki do mlayu neng pucuk gunung, lha kok saiki malah kebalik yo,.. kuwi kudu cepet2 diatasi mesaake anak2 kampung kono sing do dolanan giganggu karo kera2,..

Melu ndongo wae semoga segera teratasi Amiiiin Amiiiin Amiiiin
Kembali Ke Atas Go down
cah Tugulasi
Lurah
cah Tugulasi


Lokasi : Ngadipiro Kidul, Rejosari, Semin, Gunung Kidul, DIY
Reputation : 0
Join date : 06.03.09

RIbuan kera menyerbu perkampungan !! Empty
PostSubyek: Re: RIbuan kera menyerbu perkampungan !!   RIbuan kera menyerbu perkampungan !! Icon_minitimeThu May 21, 2009 5:05 pm

Masuk akal mas,

SEbape dudu masalah pembalakan, lah saiki opo sing arep dibalak wong kat mbiyen ora ono wit2an sing gede paling gede mong wit akasiah ro kemlandong. Nek menurutku sebabe populasi munyuk kuwi tidak terkendali lan sumber makanan dihabitatnya tidak mencukupi, jadi munyuk2 kuwi do migrasi yang ndeso2 sing ijik tersedia makanan (lahan pertanian), podo ro awake dewe lah, neng ndeso ra cukup ya merantau lah solusinya. Jadi antara munyuk ro awake dewe nasipe tipis susah dibedakan Sad
Kembali Ke Atas Go down
markus basuki
Lurah
markus basuki


Lokasi : malang - wonosari (ngijo)
Reputation : 2
Join date : 18.11.08

RIbuan kera menyerbu perkampungan !! Empty
PostSubyek: Re: RIbuan kera menyerbu perkampungan !!   RIbuan kera menyerbu perkampungan !! Icon_minitimeFri May 22, 2009 1:32 pm

Sing jelas, keseimbangan alam wis ora ana. Predator munyuk wis punah. Rak wis ora ana kewan galak ing alas ta? Dadi populasi munyuk "meledhak"! Ditambah maneh habitate munyuk uga entek!
Kembali Ke Atas Go down
http://cor-amorem.blogspot.com
maniss
Koordinator
avatar


Lokasi : Jakarta
Reputation : 7
Join date : 04.04.08

RIbuan kera menyerbu perkampungan !! Empty
PostSubyek: Re: RIbuan kera menyerbu perkampungan !!   RIbuan kera menyerbu perkampungan !! Icon_minitimeFri May 22, 2009 1:36 pm

Pardjimin wrote:
ning nak rusak habitat kui mesthine dudu nang karang sari lan rejo sari, lhawong kahanane kih karo dek jaman tahun 80-90an kih ra bedo adoh jek.., gek dek jaman semunuh kui ra ono sik wani kih kera kui sobo deso.., onone mung nang pucuk gunung kono...., kurun waktu 10 tahun wae populasine gak seberapa banyak, malah sempet sekitar tahun 1997/1998 kui susah untuk ditemukan kera ekor panjang itu di perbukitan karang sari.

lha koq saiki koq nganti 5.000 an weh jan..

kui kera, mesti ora ngerti program pemerintah
do kon KB to kang.... :P :P
Kembali Ke Atas Go down
hoen
eRTe
hoen


Lokasi : neng manado jarang muleh
Reputation : 0
Join date : 17.04.09

RIbuan kera menyerbu perkampungan !! Empty
PostSubyek: Re: RIbuan kera menyerbu perkampungan !!   RIbuan kera menyerbu perkampungan !! Icon_minitimeFri May 22, 2009 1:56 pm

apike bedhes2 iku digiring neng proliman wae hehehhehe, soale neng prapatan wetan proliman jalur ringroad ana sing majang ndas bedhes neng lampu bangjo.... ben pada kapok leh do mangani bedhes...
Kembali Ke Atas Go down
Sponsored content





RIbuan kera menyerbu perkampungan !! Empty
PostSubyek: Re: RIbuan kera menyerbu perkampungan !!   RIbuan kera menyerbu perkampungan !! Icon_minitime

Kembali Ke Atas Go down
 
RIbuan kera menyerbu perkampungan !!
Kembali Ke Atas 
Halaman 1 dari 1
 Similar topics
-
» kera sakti sun go kong
» Ribuan Warga Gunungkidul Merantau ke Jakarta Dan Sekitarnya
» Tahukah Anda Ketika marah ribuan sel otak mati ?
» HARUS SEGERA DIREVISI ; Ribuan Kartu Jamkesmas Keliru
» MENJELANG BULAN RAMADAN Ribuan Botol Miras Diamankan

Permissions in this forum:Anda tidak dapat menjawab topik
FKOGK :: ALL ABOUT GUNUNGKIDUL :: Berita Hangat Gunung Kidul-
Navigasi: