Biasanya php tetep di gabungkan dengan html. Sehinga bisa dituliskan seperti ini
- Code:
-
<html>
<head>
<title>Nama Website</title>
</head>
<body>
<p>Memulai Tulisan dari Sini<p>
<?php
echo "Tulisan di body website";
?>
</body>
</html>
Penulisan script sebuah halaman website terdiri dari head dan body
Penulisan HTML sendiri selalu dimulai dengan
- Code:
-
<html>
dan diakhiri dengan
- Code:
-
</html>
Di dalam code html tersebut terdapat head dan body
diawali dengan
- Code:
-
<head>
dan diakhiri dengan
- Code:
-
</head>
Didalam head terdapat title yang fungsinya sebagai nama website yang ditampilkan di bagian tab browser. Dimulai dengan
- Code:
-
<title>
dan diakhiri dengan
- Code:
-
</title>
Diantara kedua code tersebut terdapat tulisan \\"Nama Website\\" tulisan inilah yang akan menjadi title dalam halaman website di browser.
Bagian yang kedua adalah body dari halaman web yang di awali dengan
- Code:
-
<body>
dan diakhiri dengan
- Code:
-
</body>
Didalam bagian body kitra dapat menempatkan code pemrograman dari php yaitu
- Code:
-
<?php
echo "Tulisan di body website";
?>
Kesimpulan:
- Halaman Website terdiri dari tiga komponen yaitu Head, Title dan body
- Setiap code html selalu diawali dengan tanda
- Code:
-
<componen>
dan diakhiri dengan
- Code:
-
</componen>
- code php dapat ditempatkan diantara code html yang akan membentuk sebuah website dinamis
Praktek:
Silahkan copy paste code diatas kedalam Notepad, lalu save dan berinama dengan "latihan.php"
Kemudian silahkan tutup notepad anda dan silahkan doble klik file tersebut dan lihat hasilnya.
NOTE PENTINGUntuk melihat hasilnya anda harus jalankan di server atau di localhost