FKOGK
Would you like to react to this message? Create an account in a few clicks or log in to continue.


Forum Komunitas Online Gunungkidul
 
IndeksJual BeliPortal FKOGKLatest imagesPencarianPendaftaranLogin

 

 Beternak Lebah: Perlu sosialisa yang aktif bagi Masyarakat Gunungkidul

Go down 
4 posters
PengirimMessage
wadiyo
Camat
wadiyo


Lokasi : Singkar II,Wareng Wonosari GK
Reputation : 7
Join date : 14.04.09

Beternak Lebah: Perlu sosialisa yang aktif bagi Masyarakat Gunungkidul Empty
PostSubyek: Beternak Lebah: Perlu sosialisa yang aktif bagi Masyarakat Gunungkidul   Beternak Lebah: Perlu sosialisa yang aktif bagi Masyarakat Gunungkidul Icon_minitimeSat Mar 13, 2010 11:04 am

Kebutuhan madu di masyarakat terus
meningkat ,dengan semakin meningkatnya kesadaran masyarakat dalam
menjaga kesehatan tubuh, termasuk kebutuhan madu di
Gunungkidul.Pengamatan selama ini yang bisa kita lihat kebutuhan madu
di Gunungkidul masih di suplay dari daerah lain bahkan luar
propinsi.Pada hal bila budidaya lebah madu bisa dikembangkan di
Gunungkidul maka akan membawa beberapa manfaat bagi masyarakat antara
lain :
1. Menambah lapangan kerja diantara keterbatasan lapangan kerja dan banyaknya penggangguran saat ini.
2.Menambah penghasilan atau rezeki bagi masyarakat.
3.Menggerakkan perkonomian masyarakat Gunungkidul
4.Membantu petani dalam penyerbukan tanaman yang ada di GunungkidulBeternak Lebah: Perlu sosialisa yang aktif bagi Masyarakat Gunungkidul Peternaklebah11
Gb. peternak lebah dari Pati Jawa Tengah Yang Angon lebah di Gunungkidul

Pada saat ini masih banyak lahan atau hutan yang menghasilkan madu
bila di kelola dengan baik bersama peternakan lebah.Banyak hutan yang
bisa dimanfaatkan seperti hutan Bunder di Playen,Wonogomo, Paliyan dan
juga hutan sebelah timur Gua NGingrong.Selama ini lokasi-lokasi
tersebut masih dimanfaatkan oleh peternak-peternak lebah dari luar
Gunungkidul seperti yang penulis temui di hutan dekat Gua NGingrong
Mulo Wonosari.
Karena belum terbiasa dan belum tahu cara dan teknis beternak lebah
maka hutan dan tanaman di Gunungkidul belum banyak dimanfaatkan oleh
petani untuk beternak lebah.Alangkah baiknya bila mulai kita rintis
membudidayakan ternak lebah di gunungkidul.siapa mau memulai?Beternak Lebah: Perlu sosialisa yang aktif bagi Masyarakat Gunungkidul Peternaklebah2
Gb. Rumah-rumah Lebah yang berada di hutan dekat Gua NGingrong
Kembali Ke Atas Go down
http://azzamudin.wordpress.com
karangkobar
eRTe
karangkobar


Lokasi : Jakarta
Reputation : 0
Join date : 13.02.10

Beternak Lebah: Perlu sosialisa yang aktif bagi Masyarakat Gunungkidul Empty
PostSubyek: Re: Beternak Lebah: Perlu sosialisa yang aktif bagi Masyarakat Gunungkidul   Beternak Lebah: Perlu sosialisa yang aktif bagi Masyarakat Gunungkidul Icon_minitimeSun Mar 21, 2010 6:52 pm

Ide yang bagus.
Di Yogya, di Barat Alun-alun Utara ada yang menyediakan madu pelbagai macam. Madu randu, lengkeng, rambutan dan madu hutan. Paling murah madu randu dan madu lengkeng cukup mahal. Mungkin GK nantinya ada madu jagung. Siapa tahu? Lah saat musim tanam jagung kan hektaran?

Namun yang perlu diperhatikan adalah masalah memfasilitasi peternak madu. Saya pernah bincang-bincang sama salah sarunya yang katanya masalah yang satu ini bisa serius. Truk yang membawa kotak-kotak lebah pernah ga bisa masuk ke area yang diminati karena macam-macam cerita. Ada uang sewa lahan, keamanan, sewa jalan dsb dsb. Padahal saat itu, area yang dituju sedang musim pelem. Tahun sebelumnya, kata si peternak, mereka sudah memanfaatkan musim pelem disana. Namun belakangan karena nego ga sesuai, mereka pilih cari empat lain. Artinya si peternak rugi namun Pedukuhan juga rugi

Kk
Kembali Ke Atas Go down
wadiyo
Camat
wadiyo


Lokasi : Singkar II,Wareng Wonosari GK
Reputation : 7
Join date : 14.04.09

Beternak Lebah: Perlu sosialisa yang aktif bagi Masyarakat Gunungkidul Empty
PostSubyek: Re: Beternak Lebah: Perlu sosialisa yang aktif bagi Masyarakat Gunungkidul   Beternak Lebah: Perlu sosialisa yang aktif bagi Masyarakat Gunungkidul Icon_minitimeMon Mar 22, 2010 12:10 pm

Assalamu 'alaikum wr wb

Terima kasih atas kunjungannya ,semoga menjadi bahan pemikiran semua pihak untuk memanfatakan potensi alam demi peningkatan kesejahtraan

Wassalamu 'alaikum wr wb
Kembali Ke Atas Go down
http://azzamudin.wordpress.com
banaspaty
Warga
avatar


Lokasi : playen
Reputation : 0
Join date : 29.10.09

Beternak Lebah: Perlu sosialisa yang aktif bagi Masyarakat Gunungkidul Empty
PostSubyek: Re: Beternak Lebah: Perlu sosialisa yang aktif bagi Masyarakat Gunungkidul   Beternak Lebah: Perlu sosialisa yang aktif bagi Masyarakat Gunungkidul Icon_minitimeTue Sep 28, 2010 12:30 pm

saya sebenarnya tertarik untuk beternak lebah, cuma kendala penyediaan bibit di jogja, belum ada, mungkin ada yang bisa membantu, dimanakah saya harus beli bibit lebah madu?
Kembali Ke Atas Go down
Soni_Kyocera
Koordinator
Soni_Kyocera


Lokasi : Bojong Gede-Bogor
Reputation : 3
Join date : 04.08.10

Beternak Lebah: Perlu sosialisa yang aktif bagi Masyarakat Gunungkidul Empty
PostSubyek: Re: Beternak Lebah: Perlu sosialisa yang aktif bagi Masyarakat Gunungkidul   Beternak Lebah: Perlu sosialisa yang aktif bagi Masyarakat Gunungkidul Icon_minitimeTue Sep 28, 2010 12:45 pm

banaspaty wrote:
saya sebenarnya tertarik untuk beternak lebah, cuma kendala penyediaan bibit di jogja, belum ada, mungkin ada yang bisa membantu, dimanakah saya harus beli bibit lebah madu?

Ass. Wr. Wb.


Hayo siapa yang bisa mbantu Mas Banaspaty ?


Wassalam,

Kembali Ke Atas Go down
Sponsored content





Beternak Lebah: Perlu sosialisa yang aktif bagi Masyarakat Gunungkidul Empty
PostSubyek: Re: Beternak Lebah: Perlu sosialisa yang aktif bagi Masyarakat Gunungkidul   Beternak Lebah: Perlu sosialisa yang aktif bagi Masyarakat Gunungkidul Icon_minitime

Kembali Ke Atas Go down
 
Beternak Lebah: Perlu sosialisa yang aktif bagi Masyarakat Gunungkidul
Kembali Ke Atas 
Halaman 1 dari 1
 Similar topics
-
» Bagi Masyarakat Gunungkidul Yang ada Di Jakarta : Silahkan Hadiri Pameran Buku Islam di Istora Senayan Jakarat
» Informasi Kegiatan Romadlon Bagi Masyarakat Gunungkidul di Yogyakarta
» Bagi Masyarakat Muslim Gunungkidul :Mari Menghadiri Pengajian Buka Bersama di Girikerto Panggang Bersama bapak Drs. H. Willybrordus Romanus Lasiman, MA
» Bagi Warga Gunungkidul Yang mempunyai Putra belum di Khitan Silahkan ikuti progran Khitan Gratis di Yogyakarta
» Bagi bagi nih, yang mau ANTI VIRUS AVIRA 2013

Permissions in this forum:Anda tidak dapat menjawab topik
FKOGK :: ALL ABOUT GUNUNGKIDUL :: Kekayaan Daerah-
Navigasi: