FKOGK
Would you like to react to this message? Create an account in a few clicks or log in to continue.


Forum Komunitas Online Gunungkidul
 
IndeksJual BeliPortal FKOGKLatest imagesPencarianPendaftaranLogin

 

 Wisata Alam Baru Di Gunungkidul

Go down 
+14
gimbik
lilis
siwid
dewalangit
yudishtira
dhesiana
japrax
Prof.
tukangkrupukkarak
Aris_nogosari
SAPTO SARDIYANTO
bayou
kandar
handoko
18 posters
PengirimMessage
handoko
KorLap
handoko


Lokasi : Patuk, Gunung kidul Jogja
Reputation : 1
Join date : 17.03.08

Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Empty
PostSubyek: Wisata Alam Baru Di Gunungkidul   Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Icon_minitimeThu Dec 04, 2008 6:03 pm

Wisata Alam Gunung Nglangeran

A. Asal nama Gunung Nglanggeran

Nama Nglanggeran berasal dari kata Planggaran yang mempunyai makna setiap ada perilaku jahat pasti tertangkap/ketahuan. Ada juga yang menuturkan Gunung Nglanggeran berasal dari kata Langgeng artinya desa yang Aman dan Tentram.
Selain sebutan Gunung Nglanggeran gunung yang tersusun dari banyak bebatuan ini disebut Gunung Wayang karena terdapat Gunung/bebatuan yang menyerupai tokoh pewayangan. Selain itu menurut kepercayaan adat jawa Gunung Nglanggeran dijaga oleh Kyi Ongko Wijoyo dan Punokawan. Punokawan dalam tokoh pewayangan tersebut diantaranya:
1. Kyai Semar
2. Kyai Nolo Gareng
3. Kyai Petruk
4. Kyai Bagong



Gunung Nglanggeran terletak di kawasan Baturagung di bagian utara Kabupaten Gunungkidul dengan ketinggian antara 200-700 mdpl, tepatnya di desa Nglanggeran Kecamatan Patuk dengan jarak tempuh 22 km dari kota Wonosari . Kawasan ini merupakan kawasan yang litologinya disusun oleh material vulkanik tua dan bentang alamnya memiliki keindahan dan secara geologi sangat unik dan bernilai ilmiah tinggi. Dari hasil penelitian dan referensi yang ada, dinyatakan gunung Nglanggeran adalah gunung berapi purba.
Ada bangunan joglo di pintu masuk dan bila kita melangkah kejalan setapak untuk mendaki gunung, maka ada 3 bangunan gardu pandang sederhana dari ketinggian yang rendah, sedang sampai puncak gunung. Pemadangan unik dan indah disekelilingnya berupa sawah nan hijau dan tidak jauh dari situ terdapat bangunan tower dan berbagai stasiun televisi yang jumlahnya cukup banyak, manambah keindahan alam. Lokasi ini sangat cocok untuk panjat tebing, tracking, jelajah wisata dan bekemah.
Banyak wisatawan lokal, dan ada juga sesekali wisatawan asing mengunjungi gunung Nglanggeran untuk menikmati keindahan pemandangan, mencoba menaklukkan batu-batu besar untuk didaki, dan banyak juga yang hanya sekedar melepas kepenatan seusai ujian dan kebisingan kota.


Free Image Hosting at www.ImageShack.us

QuickPost Quickpost this image to Myspace, Digg, Facebook, and others!

Free Image Hosting at www.ImageShack.us

QuickPost Quickpost this image to Myspace, Digg, Facebook, and others!

Free Image Hosting at www.ImageShack.us

QuickPost Quickpost this image to Myspace, Digg, Facebook, and others!

Free Image Hosting at www.ImageShack.us

QuickPost Quickpost this image to Myspace, Digg, Facebook, and others!

Free Image Hosting at www.ImageShack.us

QuickPost Quickpost this image to Myspace, Digg, Facebook, and others!
Kembali Ke Atas Go down
http://kalisongku.wordpress.com dan http://www.gunungapipurba.co
kandar
Presidium
kandar


Lokasi : jakarta asli Kemiri, Tanjung sari
Reputation : 25
Join date : 23.08.08

Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Empty
PostSubyek: Re: Wisata Alam Baru Di Gunungkidul   Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Icon_minitimeFri Dec 05, 2008 11:26 am

Mangtap Bro...kapan iso mrene maneh yo??
Kembali Ke Atas Go down
http://syifauwongmantren.multiply.com
bayou
Camat
bayou


Lokasi : bogor
Reputation : 1
Join date : 11.07.08

Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Empty
PostSubyek: Re: Wisata Alam Baru Di Gunungkidul   Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Icon_minitimeFri Dec 05, 2008 12:20 pm

Aku dadi inget masa-masa SMA ku dulu.. Very Happy Very Happy
Latihan munggah gunung pertama yo munggah nglanggeran.. ajib ajib
So sweet... dance dance
Kembali Ke Atas Go down
http://www.fajar-harapan.com
SAPTO SARDIYANTO
Camat
SAPTO SARDIYANTO


Lokasi : JAKARTA
Reputation : 1
Join date : 24.05.08

Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Empty
PostSubyek: Re: Wisata Alam Baru Di Gunungkidul   Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Icon_minitimeFri Dec 05, 2008 2:28 pm

piye ki kabare mas handoko piye ternak kelincine
Kembali Ke Atas Go down
Aris_nogosari
KorLap
Aris_nogosari


Lokasi : bekasi
Reputation : 5
Join date : 23.10.08

Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Empty
PostSubyek: Re: Wisata Alam Baru Di Gunungkidul   Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Icon_minitimeSat Dec 06, 2008 2:57 pm

Kelingan dek sekolah biyen, coba sing duwe kamera prof di foto sing apek , iso dinggo promosi he hehe
Kembali Ke Atas Go down
http://profiles.friendster.com/48492681
tukangkrupukkarak
KorLap
tukangkrupukkarak


Lokasi : Wonggunungkidul Asli
Reputation : 2
Join date : 01.06.08

Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Empty
PostSubyek: Re: Wisata Alam Baru Di Gunungkidul   Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Icon_minitimeMon Dec 08, 2008 11:06 am

Wah oke ki mas .. sesuk mugo 2 nek mulih aku di wenehi kesempatan Nyotrek ...
nggo latiian nyotrek ...
Mugo mugo yo oleh jilian Kamera ...

matur Nuwun Share ...fotone ... :l0(())((: :l0(())((: :l0(())((: :l0(())((:
Kembali Ke Atas Go down
Prof.
Koordinator
Prof.


Lokasi : pekanbaru
Reputation : 3
Join date : 07.12.08

Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Empty
PostSubyek: Re: Wisata Alam Baru Di Gunungkidul   Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Icon_minitimeTue Jan 13, 2009 12:40 pm

He...HE....Terlalu banyak kejadian yang tak terlupakan di nglanggeran.....
Kembali Ke Atas Go down
http://ijopunkjutee.blogspot.com
SAPTO SARDIYANTO
Camat
SAPTO SARDIYANTO


Lokasi : JAKARTA
Reputation : 1
Join date : 24.05.08

Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Empty
PostSubyek: Re: Wisata Alam Baru Di Gunungkidul   Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Icon_minitimeTue Jan 13, 2009 9:32 pm

wah sip niki kapan kapan kulo tak pinarak
Kembali Ke Atas Go down
japrax
Presidium
japrax


Lokasi : pelukan hangat luna maya
Reputation : 29
Join date : 11.04.08

Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Empty
PostSubyek: Re: Wisata Alam Baru Di Gunungkidul   Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Icon_minitimeThu Jan 15, 2009 11:06 am

kelingan jaman melu palasit mbiyen..


Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Clap
Kembali Ke Atas Go down
kandar
Presidium
kandar


Lokasi : jakarta asli Kemiri, Tanjung sari
Reputation : 25
Join date : 23.08.08

Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Empty
PostSubyek: Re: Wisata Alam Baru Di Gunungkidul   Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Icon_minitimeThu Jan 15, 2009 12:05 pm

nek aku dek jaman melu saka bayangkara polres GK ndisik yo tau mrono..
Kembali Ke Atas Go down
http://syifauwongmantren.multiply.com
handoko
KorLap
handoko


Lokasi : Patuk, Gunung kidul Jogja
Reputation : 1
Join date : 17.03.08

Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Empty
PostSubyek: Re: Wisata Alam Baru Di Gunungkidul   Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Icon_minitimeThu Jan 15, 2009 5:49 pm

Kepada kawan2 ini tak kasih alamat FS nya biar bisa liat2 gambar dan kegiatan yang dilakukan di kawasan Wisata Alam Gunung Nglanggeran.

Liat aja disini ya Gunung Nglanggeran
Kembali Ke Atas Go down
http://kalisongku.wordpress.com dan http://www.gunungapipurba.co
dhesiana
KorLap
dhesiana


Lokasi : Ponjong - Jogja
Reputation : 1
Join date : 07.03.08

Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Empty
PostSubyek: Re: Wisata Alam Baru Di Gunungkidul   Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Icon_minitimeFri Jan 16, 2009 7:45 am

akeh sing duwe kenanga neng langgeran..aku yo biyen ps SMA tau munggah tanggeran.SIp tenan..subhanalloh!
Kembali Ke Atas Go down
http://dhesiana.wordpress.com
handoko
KorLap
handoko


Lokasi : Patuk, Gunung kidul Jogja
Reputation : 1
Join date : 17.03.08

Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Empty
PostSubyek: Re: Wisata Alam Baru Di Gunungkidul   Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Icon_minitimeSat Jan 17, 2009 12:08 pm

Namanya Gunung Nglanggeran mba'.... he he he..........

kalo g ya Gunung Wayang, Gunung Wahyu, dan ada juga yang menyebut Gunung Berapi Purba.... Very Happy
Kembali Ke Atas Go down
http://kalisongku.wordpress.com dan http://www.gunungapipurba.co
yudishtira
Lurah
yudishtira


Lokasi : GK-Blitar-Bandung-Surabaya
Reputation : 1
Join date : 22.07.08

Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Empty
PostSubyek: Re: Wisata Alam Baru Di Gunungkidul   Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Icon_minitimeFri Jan 23, 2009 8:28 am

Hmmm.. indah, apik jian apik tenan... terus terang aku durung tau mrono mas... weleh.. jian ndeso tenan aku iki...
Kembali Ke Atas Go down
http://www.ekasulistiyana.web.id
handoko
KorLap
handoko


Lokasi : Patuk, Gunung kidul Jogja
Reputation : 1
Join date : 17.03.08

Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Empty
PostSubyek: Re: Wisata Alam Baru Di Gunungkidul   Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Icon_minitimeTue Jan 27, 2009 5:14 pm

Makanya sempatkan waktu bersama keluarga dan temen2 buat datang mas....

Masa yang dari Beijing aja dah Injakkan kaki di kawasan ini, kita yang pribumi Asli Gunungkidul belum pernah..... Sad ;)
Kembali Ke Atas Go down
http://kalisongku.wordpress.com dan http://www.gunungapipurba.co
dewalangit
Officer
dewalangit


Lokasi : Jl.jogja-wnsari km 20 Patuk.Dhaksinargha Bhumikarta.
Reputation : 39
Join date : 20.07.08

Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Empty
PostSubyek: Re: Wisata Alam Baru Di Gunungkidul   Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Icon_minitimeTue Jan 27, 2009 5:22 pm

handoko wrote:
Makanya sempatkan waktu bersama keluarga dan temen2 buat datang mas....

Masa yang dari Beijing aja dah Injakkan kaki di kawasan ini, kita yang pribumi Asli Gunungkidul belum pernah..... Sad ;)

Setujuh,.. ajib ajib
FKOGK kapan2 naik Nglanggeran bareng2,..asyik kayaknya,..
pas Ultahnya nanti,.. Very Happy Very Happy ajib
Kembali Ke Atas Go down
http://www.saeahchim.co.kr/
siwid
Donatur
siwid


Lokasi : nomaden
Reputation : 21
Join date : 04.04.08

Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Empty
PostSubyek: Re: Wisata Alam Baru Di Gunungkidul   Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Icon_minitimeTue Jan 27, 2009 9:01 pm

dewalangit wrote:
handoko wrote:
Makanya sempatkan waktu bersama keluarga dan temen2 buat datang mas....

Masa yang dari Beijing aja dah Injakkan kaki di kawasan ini, kita yang pribumi Asli Gunungkidul belum pernah..... Sad ;)

Setujuh,.. ajib ajib
FKOGK kapan2 naik Nglanggeran bareng2,..asyik kayaknya,..
pas Ultahnya nanti,.. Very Happy Very Happy ajib

trus mampir ning omahe kang dewalangit sisan. wis d siapke bekel ning kono. sopo ngerti wis d siapke jangan lombok ijo. ngakakk
Kembali Ke Atas Go down
handoko
KorLap
handoko


Lokasi : Patuk, Gunung kidul Jogja
Reputation : 1
Join date : 17.03.08

Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Empty
PostSubyek: Re: Wisata Alam Baru Di Gunungkidul   Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Icon_minitimeThu Jan 29, 2009 5:38 pm

Mampir tempatku juga boleh kok, rumahku dari Gununge cuma 200 m, sekarang aja mumpung musim rambutan ma Duian, tapi nak duriane tuku dewe. Aku rung duwe. he he he....


ambutan ana sak pang neng kebonan.

Ayo ..... ajib
Kembali Ke Atas Go down
http://kalisongku.wordpress.com dan http://www.gunungapipurba.co
dewalangit
Officer
dewalangit


Lokasi : Jl.jogja-wnsari km 20 Patuk.Dhaksinargha Bhumikarta.
Reputation : 39
Join date : 20.07.08

Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Empty
PostSubyek: Re: Wisata Alam Baru Di Gunungkidul   Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Icon_minitimeThu Jan 29, 2009 6:52 pm

handoko wrote:
Mampir tempatku juga boleh kok, rumahku dari Gununge cuma 200 m, sekarang aja mumpung musim rambutan ma Duian, tapi nak duriane tuku dewe. Aku rung duwe. he he he....


ambutan ana sak pang neng kebonan.

Ayo ..... ajib
Sippp,..
Langsung sikat,...
Tak gawake karung,...
Pokoke,..khusus member FKOGK free,..
rAK IyO TO KANG HanDoko,...? Very Happy Very Happy Very Happy
Kembali Ke Atas Go down
http://www.saeahchim.co.kr/
lilis
KorLap
lilis


Lokasi : jogja-semin PP
Reputation : 0
Join date : 10.02.09

Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Empty
PostSubyek: Re: Wisata Alam Baru Di Gunungkidul   Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Icon_minitimeFri Feb 27, 2009 11:20 pm

nek neng nglanggeran ki dalane metu ndi yo...aku sakjane pengin jg mrono...rung pernah je..
Kembali Ke Atas Go down
gimbik
Pengawas
gimbik


Lokasi : Nori One
Reputation : 6
Join date : 04.03.08

Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Empty
PostSubyek: Re: Wisata Alam Baru Di Gunungkidul   Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Icon_minitimeMon Jun 08, 2009 2:41 am

lilis wrote:
nek neng nglanggeran ki dalane metu ndi yo...aku sakjane pengin jg mrono...rung pernah je..


lewat sambi 7 mbak njuk langsung mudun wae arah gunung
Kembali Ke Atas Go down
http://profiles.friendster.com/imbik
gyar
Koordinator
gyar


Lokasi : underwater
Reputation : 7
Join date : 03.12.08

Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Empty
PostSubyek: Re: Wisata Alam Baru Di Gunungkidul   Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Icon_minitimeSun Sep 06, 2009 4:16 pm

kalau mau kesana lewat mana yang paling enak? soalnya belum pernah.......
Kembali Ke Atas Go down
http://gyarbanget.blogspot.com
handoko
KorLap
handoko


Lokasi : Patuk, Gunung kidul Jogja
Reputation : 1
Join date : 17.03.08

Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Empty
PostSubyek: Re: Wisata Alam Baru Di Gunungkidul   Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Icon_minitimeSun Sep 06, 2009 8:49 pm

Buat mas Dewa langit : OK Buat member FKOG Free gpp ketempatku aja nak do selo gek pas buah rambutane. nak Durian hurung gelem awoh je'. he he he...

Untuk akses jalan kesana bisa diliat di blog kami di SINI
Kembali Ke Atas Go down
http://kalisongku.wordpress.com dan http://www.gunungapipurba.co
Yuli Purwaningsih
KorLap
Yuli Purwaningsih


Lokasi : jogjakarta
Reputation : 3
Join date : 13.09.09

Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Empty
PostSubyek: Re: Wisata Alam Baru Di Gunungkidul   Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Icon_minitimeWed Sep 23, 2009 9:27 am

dewalangit wrote:
handoko wrote:
Makanya sempatkan waktu bersama keluarga dan temen2 buat datang mas....

Masa yang dari Beijing aja dah Injakkan kaki di kawasan ini, kita yang pribumi Asli Gunungkidul belum pernah..... Sad ;)

Setujuh,.. ajib ajib
FKOGK kapan2 naik Nglanggeran bareng2,..asyik kayaknya,..
pas Ultahnya nanti,.. Very Happy Very Happy ajib

Ide bagus nih, FKOGK ngundang anggotanya untuk kumpul2 bersama di Nglanggeran sambil ngadain acara2 dan games2 yang seru....
Kembali Ke Atas Go down
Agus_Gogon
Pengawas
Agus_Gogon


Lokasi : karangetan rongkop GK pondok gede
Reputation : 109
Join date : 17.09.10

Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Empty
PostSubyek: Re: Wisata Alam Baru Di Gunungkidul   Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Icon_minitimeTue Nov 23, 2010 3:32 pm

ajib ajib ajib ajib ajibbbbbbbbbb
Kembali Ke Atas Go down
http://www.c-palm.com
telopendem
Lurah
telopendem


Lokasi : jogja-semin PP
Reputation : 0
Join date : 19.12.08

Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Empty
PostSubyek: Re: Wisata Alam Baru Di Gunungkidul   Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Icon_minitimeThu Nov 25, 2010 11:48 pm

hahaha,mas sugeng ki aktif ng ngendi2 ajib
Kembali Ke Atas Go down
Sponsored content





Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Empty
PostSubyek: Re: Wisata Alam Baru Di Gunungkidul   Wisata Alam Baru Di Gunungkidul Icon_minitime

Kembali Ke Atas Go down
 
Wisata Alam Baru Di Gunungkidul
Kembali Ke Atas 
Halaman 1 dari 1
 Similar topics
-
» WISATA ALAM KABUPATEN GUNUNGKIDUL
» Wisata Alam :Telaga Jonge Pacar Rejo Semanu Gunungkidul
» Wisata Alam NGlanggeran Patuk Gunungkidul :Bukti Kebesaran Allah SWT
» [b]Wisata Alam [/b]
» fesbuk wisata gunungkidul

Permissions in this forum:Anda tidak dapat menjawab topik
FKOGK :: ALL ABOUT GUNUNGKIDUL :: Transportasi dan Wisata-
Navigasi: