FKOGK
Would you like to react to this message? Create an account in a few clicks or log in to continue.


Forum Komunitas Online Gunungkidul
 
IndeksJual BeliPortal FKOGKLatest imagesPencarianPendaftaranLogin

 

 Kenapa pria menolak pakai cincin kawin?

Go down 
+15
must_ed
Nugroho S
uki
dnee
PeRAK cell
fitrah diyana
sacho_eka
iceday
dedik cahyono
Pardjimin
arie
kendra
dewalangit
k_lop
siti rahayu
19 posters
PengirimMessage
siti rahayu
Camat
siti rahayu


Lokasi : Blok F 48
Reputation : 13
Join date : 25.07.08

Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Empty
PostSubyek: Kenapa pria menolak pakai cincin kawin?   Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Icon_minitimeMon Dec 01, 2008 4:10 pm

cincin kawin adalah lambang sucinya perkawinan, juga ungkapan bersatunya 2 cinta sejati kedalam suatu perkawinan. idealnya lambang perkawinan itu harus dipakai oleh dua sejoli, suami dan istri.
Cincin kawin juga menjadi pertanda bahwa seseorang telah diikat dalam pernikahan.
Namun seringkali pria malas memakai cincin ikatan cinta itu dalam kehidupan sehari-hari.

Mungkin anda berpendapat, pria menolak memakai cincin kawin agar dikira masih lajang dan mudah mencari pasangan lain. Jangan dulu berburuk sangka, karena ternyata ada beberapa alasan mengapa pria menolak pakai cincin kawin

1. Sayang dipakai

Anda pasti tahu harga sepasang cincin kawin cukup mahal, apalagi yg bertahta berlian. para pria umumnya merasa sayang bila memakai cincin kawin saat harus bekerja sepanjang hari, terlebih kalau dia bekerja di bidang yg berat secara fisik, mereka takut perhiasan itu rusak.

2. Tak suka perhiasan?

Tidak semua pria suka memakai perhiasan, bahkan cincin kawin sekalipun. Pria merasa risih memakai cincin jika dia bukan tipe yang suka memakai aksesori.

3. Tak mau menarik menarik perhatian

dibanding wanita, pria bukan sosok yang suka mencari perhatian dengan cincin kawin mereka

4. Demi keamanan

banyak pria memilih menyimpan cincin kawin mereka demi keamanan

Pada akhirnya cincin kawin hanyalah simbol, tak ada jaminan bahwa pria yang memakai cincin kawinnya dimanapun berada berarti dia tipe pria setia kepada istri.

Nah anda termasuk yang mana?
Kembali Ke Atas Go down
k_lop
Pengawas
k_lop


Lokasi : Bandung
Reputation : 16
Join date : 08.06.08

Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Empty
PostSubyek: Re: Kenapa pria menolak pakai cincin kawin?   Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Icon_minitimeMon Dec 01, 2008 4:19 pm

aku rong nikah kok mbak
Kembali Ke Atas Go down
siti rahayu
Camat
siti rahayu


Lokasi : Blok F 48
Reputation : 13
Join date : 25.07.08

Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Empty
PostSubyek: Re: Kenapa pria menolak pakai cincin kawin?   Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Icon_minitimeMon Dec 01, 2008 4:37 pm

k_lop wrote:
aku rong nikah kok mbak

udah tahu..lagian masih kecil kan...
Kembali Ke Atas Go down
dewalangit
Officer
dewalangit


Lokasi : Jl.jogja-wnsari km 20 Patuk.Dhaksinargha Bhumikarta.
Reputation : 39
Join date : 20.07.08

Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Empty
PostSubyek: Re: Kenapa pria menolak pakai cincin kawin?   Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Icon_minitimeMon Dec 01, 2008 7:09 pm

siti rahayu wrote:
cincin kawin adalah lambang sucinya perkawinan, juga ungkapan bersatunya 2 cinta sejati kedalam suatu perkawinan. idealnya lambang perkawinan itu harus dipakai oleh dua sejoli, suami dan istri.
Cincin kawin juga menjadi pertanda bahwa seseorang telah diikat dalam pernikahan.
Namun seringkali pria malas memakai cincin ikatan cinta itu dalam kehidupan sehari-hari.

Mungkin anda berpendapat, pria menolak memakai cincin kawin agar dikira masih lajang dan mudah mencari pasangan lain. Jangan dulu berburuk sangka, karena ternyata ada beberapa alasan mengapa pria menolak pakai cincin kawin

1. Sayang dipakai

Anda pasti tahu harga sepasang cincin kawin cukup mahal, apalagi yg bertahta berlian. para pria umumnya merasa sayang bila memakai cincin kawin saat harus bekerja sepanjang hari, terlebih kalau dia bekerja di bidang yg berat secara fisik, mereka takut perhiasan itu rusak.

2. Tak suka perhiasan?

Tidak semua pria suka memakai perhiasan, bahkan cincin kawin sekalipun. Pria merasa risih memakai cincin jika dia bukan tipe yang suka memakai aksesori.

3. Tak mau menarik menarik perhatian

dibanding wanita, pria bukan sosok yang suka mencari perhatian dengan cincin kawin mereka

4. Demi keamanan

banyak pria memilih menyimpan cincin kawin mereka demi keamanan

Pada akhirnya cincin kawin hanyalah simbol, tak ada jaminan bahwa pria yang memakai cincin kawinnya dimanapun berada berarti dia tipe pria setia kepada istri.

Nah anda termasuk yang mana?
Ora patut ko yo mbak,..perhiasan itu seyogyanya untuk kaum wanita,..
[Nek wong lanang ki ora ngganggo cincin ke tetep cakep, ngakakk ]
==================
Nek aku alasane no:3
Kembali Ke Atas Go down
http://www.saeahchim.co.kr/
kendra
Koordinator
kendra


Lokasi : batam island
Reputation : 0
Join date : 14.09.08

Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Empty
PostSubyek: Re: Kenapa pria menolak pakai cincin kawin?   Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Icon_minitimeTue Dec 02, 2008 1:47 am

yo cincin / perhiasan itu biasanya untuk kaum perempuan, kalo laki2 ngak mau pake cincin maunya ya.................gitu deh
Kembali Ke Atas Go down
http://kentrunk.wordpress.com
siti rahayu
Camat
siti rahayu


Lokasi : Blok F 48
Reputation : 13
Join date : 25.07.08

Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Empty
PostSubyek: Re: Kenapa pria menolak pakai cincin kawin?   Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Icon_minitimeTue Dec 02, 2008 9:15 am

dewalangit wrote:
siti rahayu wrote:
cincin kawin adalah lambang sucinya perkawinan, juga ungkapan bersatunya 2 cinta sejati kedalam suatu perkawinan. idealnya lambang perkawinan itu harus dipakai oleh dua sejoli, suami dan istri.
Cincin kawin juga menjadi pertanda bahwa seseorang telah diikat dalam pernikahan.
Namun seringkali pria malas memakai cincin ikatan cinta itu dalam kehidupan sehari-hari.

Mungkin anda berpendapat, pria menolak memakai cincin kawin agar dikira masih lajang dan mudah mencari pasangan lain. Jangan dulu berburuk sangka, karena ternyata ada beberapa alasan mengapa pria menolak pakai cincin kawin

1. Sayang dipakai

Anda pasti tahu harga sepasang cincin kawin cukup mahal, apalagi yg bertahta berlian. para pria umumnya merasa sayang bila memakai cincin kawin saat harus bekerja sepanjang hari, terlebih kalau dia bekerja di bidang yg berat secara fisik, mereka takut perhiasan itu rusak.

2. Tak suka perhiasan?

Tidak semua pria suka memakai perhiasan, bahkan cincin kawin sekalipun. Pria merasa risih memakai cincin jika dia bukan tipe yang suka memakai aksesori.

3. Tak mau menarik menarik perhatian

dibanding wanita, pria bukan sosok yang suka mencari perhatian dengan cincin kawin mereka

4. Demi keamanan

banyak pria memilih menyimpan cincin kawin mereka demi keamanan

Pada akhirnya cincin kawin hanyalah simbol, tak ada jaminan bahwa pria yang memakai cincin kawinnya dimanapun berada berarti dia tipe pria setia kepada istri.

Nah anda termasuk yang mana?
Ora patut ko yo mbak,..perhiasan itu seyogyanya untuk kaum wanita,..
[Nek wong lanang ki ora ngganggo cincin ke tetep cakep, ngakakk ]
==================
Nek aku alasane no:3


percaya dechh...
Kembali Ke Atas Go down
arie
KorLap
arie


Lokasi : jogja
Reputation : 0
Join date : 09.09.08

Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Empty
PostSubyek: Re: Kenapa pria menolak pakai cincin kawin?   Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Icon_minitimeTue Dec 02, 2008 10:06 am

siti rahayu wrote:
k_lop wrote:
aku rong nikah kok mbak

udah tahu..lagian masih kecil kan...

apane mbak yang masih kecil....? ngakakk ngakakk
Kembali Ke Atas Go down
siti rahayu
Camat
siti rahayu


Lokasi : Blok F 48
Reputation : 13
Join date : 25.07.08

Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Empty
PostSubyek: Re: Kenapa pria menolak pakai cincin kawin?   Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Icon_minitimeTue Dec 02, 2008 10:11 am

arie wrote:
siti rahayu wrote:
k_lop wrote:
aku rong nikah kok mbak

udah tahu..lagian masih kecil kan...

apane mbak yang masih kecil....? ngakakk ngakakk

yo umurre to mas.....kan k-lop br 15 tahun blom baliq..heheh
Kembali Ke Atas Go down
kendra
Koordinator
kendra


Lokasi : batam island
Reputation : 0
Join date : 14.09.08

Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Empty
PostSubyek: Re: Kenapa pria menolak pakai cincin kawin?   Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Icon_minitimeTue Dec 02, 2008 10:21 am

kecil kan orangnya mbak........tapi................ya emang deh..............
Kembali Ke Atas Go down
http://kentrunk.wordpress.com
arie
KorLap
arie


Lokasi : jogja
Reputation : 0
Join date : 09.09.08

Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Empty
PostSubyek: Re: Kenapa pria menolak pakai cincin kawin?   Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Icon_minitimeTue Dec 02, 2008 10:34 am

siti rahayu wrote:
arie wrote:
siti rahayu wrote:
k_lop wrote:
aku rong nikah kok mbak

udah tahu..lagian masih kecil kan...

apane mbak yang masih kecil....? ngakakk ngakakk

yo umurre to mas.....kan k-lop br 15 tahun blom baliq..heheh

emang lo umurnya 15thn gak boleh nikah..?
syeh puji aja nikah ama bocah yg umurnya di bawah umur15 thn ja blh...
ngakakk ngakakk dance dance dance
Kembali Ke Atas Go down
kendra
Koordinator
kendra


Lokasi : batam island
Reputation : 0
Join date : 14.09.08

Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Empty
PostSubyek: Re: Kenapa pria menolak pakai cincin kawin?   Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Icon_minitimeTue Dec 02, 2008 11:35 am

meong kok arep nikah.....ha.....
Kembali Ke Atas Go down
http://kentrunk.wordpress.com
Pardjimin
Presidium
Pardjimin


Lokasi : Blekasi - DjogDja - GK - Semin - Karang Sari
Reputation : 10
Join date : 14.03.08

Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Empty
PostSubyek: Re: Kenapa pria menolak pakai cincin kawin?   Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Icon_minitimeTue Dec 02, 2008 1:00 pm

aku sik nomer 2, lhawong nganggo jam wae risih jek.., opo meneh cincin...., ribet..
Kembali Ke Atas Go down
http://pardjimin.wordpress.com
k_lop
Pengawas
k_lop


Lokasi : Bandung
Reputation : 16
Join date : 08.06.08

Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Empty
PostSubyek: Re: Kenapa pria menolak pakai cincin kawin?   Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Icon_minitimeTue Dec 02, 2008 2:04 pm

arie wrote:
siti rahayu wrote:
arie wrote:
siti rahayu wrote:
k_lop wrote:
aku rong nikah kok mbak

udah tahu..lagian masih kecil kan...

apane mbak yang masih kecil....? ngakakk ngakakk

yo umurre to mas.....kan k-lop br 15 tahun blom baliq..heheh

emang lo umurnya 15thn gak boleh nikah..?
syeh puji aja nikah ama bocah yg umurnya di bawah umur15 thn ja blh...
ngakakk ngakakk dance dance dance


jan malah dadi enom neh aku neng kene ngakakk ngakakk ngakakk
Kembali Ke Atas Go down
dedik cahyono
Camat
dedik cahyono


Lokasi : Jakarta
Reputation : 0
Join date : 11.07.08

Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Empty
PostSubyek: Re: Kenapa pria menolak pakai cincin kawin?   Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Icon_minitimeTue Dec 02, 2008 11:59 pm

cicin kawin biasanya perhiasan (emas) dan saya sebagai seorang pria akan merasa risi untuk memakai perhiasan, karena perhiasan sepantasnya digunakan oleh kaum wanita.

ada yang pernah bilang kepada saya kalau seorang pria menggunakan perhiasan (emas) hukumnya haram. bukanya saya langsung percaya atau tidak percaya masalah hukum tsb.

tapii menurut saya masih ada polemik apakah sebenarnya hukum seorang pria menggunakan perhiasan (emas). apakah benar hukum memakai perhiasan (emas) bagi seorang pria dalam ajaran agama islam benar2 diharamkan?
Kembali Ke Atas Go down
http://www.ciriajasa.com
siti rahayu
Camat
siti rahayu


Lokasi : Blok F 48
Reputation : 13
Join date : 25.07.08

Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Empty
PostSubyek: Re: Kenapa pria menolak pakai cincin kawin?   Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Icon_minitimeWed Dec 03, 2008 10:20 am

dedik cahyono wrote:
cicin kawin biasanya perhiasan (emas) dan saya sebagai seorang pria akan merasa risi untuk memakai perhiasan, karena perhiasan sepantasnya digunakan oleh kaum wanita.

ada yang pernah bilang kepada saya kalau seorang pria menggunakan perhiasan (emas) hukumnya haram. bukanya saya langsung percaya atau tidak percaya masalah hukum tsb.

tapii menurut saya masih ada polemik apakah sebenarnya hukum seorang pria menggunakan perhiasan (emas). apakah benar hukum memakai perhiasan (emas) bagi seorang pria dalam ajaran agama islam benar2 diharamkan?

harus tanya ama pak ustad neh?.....sapa yg bisa jawab...
Kembali Ke Atas Go down
iceday
KorLap
iceday


Lokasi : karawang
Reputation : 3
Join date : 02.12.08

Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Empty
PostSubyek: Re: Kenapa pria menolak pakai cincin kawin?   Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Icon_minitimeWed Dec 03, 2008 10:35 am

kuwi gari bahane seko opo mbak??
Kembali Ke Atas Go down
kendra
Koordinator
kendra


Lokasi : batam island
Reputation : 0
Join date : 14.09.08

Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Empty
PostSubyek: Re: Kenapa pria menolak pakai cincin kawin?   Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Icon_minitimeWed Dec 03, 2008 10:50 am

sik jelas kaum laki-laki ora perlu pakai perhiasan, soale akum laki2 kan udah (dipanggil mas) masak mau pake mas lagi kan nggak lucu ntar jadinya mas-mas gitu aja kan repot......
Kembali Ke Atas Go down
http://kentrunk.wordpress.com
sacho_eka
Pengawas
sacho_eka


Lokasi : tangerang- banten
Reputation : 36
Join date : 03.11.08

Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Empty
PostSubyek: Re: Kenapa pria menolak pakai cincin kawin?   Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Icon_minitimeWed Apr 15, 2009 6:41 pm

aku mono pas nikah ora nganggo cincin kawin barang
lagian nek versiku ra ono rumuse cincin kawin kih...

nek nganggo tuker tukeran cincin barang, kakean ragat mbak...!!!
:P

ngapunten.. monggo lanjut
Kembali Ke Atas Go down
http://kiossticker.com
fitrah diyana
Koordinator
fitrah diyana


Lokasi : gejayan caturtungal,depok sleman yogyakarta
Reputation : 11
Join date : 14.04.09

Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Empty
PostSubyek: Re: Kenapa pria menolak pakai cincin kawin?   Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Icon_minitimeWed Apr 15, 2009 10:37 pm

nek menurut kulo cincin kawen go pria ki ra begitu penting,coz ra ngango yo ra po2 sing penting pas lamaran gone sing wedhok di wenehi wes diangap sah,di seseke ngono??
dance
Kembali Ke Atas Go down
PeRAK cell
KorLap
PeRAK cell


Lokasi : Jogja-Wonosari PP
Reputation : -23
Join date : 08.03.09

Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Empty
PostSubyek: Re: Kenapa pria menolak pakai cincin kawin?   Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Icon_minitimeThu Apr 16, 2009 1:17 am

siti rahayu wrote:
cincin kawin adalah lambang sucinya perkawinan, juga ungkapan bersatunya 2 cinta sejati kedalam suatu perkawinan. idealnya lambang perkawinan itu harus dipakai oleh dua sejoli, suami dan istri.
Cincin kawin juga menjadi pertanda bahwa seseorang telah diikat dalam pernikahan.
Namun seringkali pria malas memakai cincin ikatan cinta itu dalam kehidupan sehari-hari.

Mungkin anda berpendapat, pria menolak memakai cincin kawin agar dikira masih lajang dan mudah mencari pasangan lain. Jangan dulu berburuk sangka, karena ternyata ada beberapa alasan mengapa pria menolak pakai cincin kawin

1. Sayang dipakai

Anda pasti tahu harga sepasang cincin kawin cukup mahal, apalagi yg bertahta berlian. para pria umumnya merasa sayang bila memakai cincin kawin saat harus bekerja sepanjang hari, terlebih kalau dia bekerja di bidang yg berat secara fisik, mereka takut perhiasan itu rusak.

2. Tak suka perhiasan?

Tidak semua pria suka memakai perhiasan, bahkan cincin kawin sekalipun. Pria merasa risih memakai cincin jika dia bukan tipe yang suka memakai aksesori.

3. Tak mau menarik menarik perhatian

dibanding wanita, pria bukan sosok yang suka mencari perhatian dengan cincin kawin mereka

4. Demi keamanan

banyak pria memilih menyimpan cincin kawin mereka demi keamanan

Pada akhirnya cincin kawin hanyalah simbol, tak ada jaminan bahwa pria yang memakai cincin kawinnya dimanapun berada berarti dia tipe pria setia kepada istri.

Nah anda termasuk yang mana?

kalau menurut saya... Si Pria tidak mencintai pasangan-nya...
Mungkin karena; si Wanita tidak memberikan kepuasan kepada Pria YBS...eits jangan Piktor dulu... Maksudnya... (Bahasa kasarnya) Si Wanita jelek dalam hal penampilan, wajah,dandanan,dll... Gak pantes diajak nJagong lah...

Seandainya si Wanita cukup memberikan KEBANGGAAN pada si Pria, dalam hal apapun.. mungkin dalam hal Karir, Penampilan, Kehidupan sosial, atau Warisan mungkin... xixixixi

So pasti Pria tersebut akan dengan senang hati memasang Cincin perkawinan di jari manisnya.... (Sakral bok...)

-----> Tandanya Pria tersebut Mencintai dan atau bangga terhadap pasangannya ------> tidak mempunyai niat untuk berpaling....

Hidup adalah Perjuangan --------------- :/;;0;;:
Kembali Ke Atas Go down
http://perakcell.blogspot.com
dnee
Lurah
dnee


Lokasi : depok
Reputation : 0
Join date : 10.12.08

Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Empty
PostSubyek: Re: Kenapa pria menolak pakai cincin kawin?   Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Icon_minitimeSat Apr 18, 2009 11:03 am

PeRAK cell wrote:
siti rahayu wrote:
cincin kawin adalah lambang sucinya perkawinan, juga ungkapan bersatunya 2 cinta sejati kedalam suatu perkawinan. idealnya lambang perkawinan itu harus dipakai oleh dua sejoli, suami dan istri.
Cincin kawin juga menjadi pertanda bahwa seseorang telah diikat dalam pernikahan.
Namun seringkali pria malas memakai cincin ikatan cinta itu dalam kehidupan sehari-hari.

Mungkin anda berpendapat, pria menolak memakai cincin kawin agar dikira masih lajang dan mudah mencari pasangan lain. Jangan dulu berburuk sangka, karena ternyata ada beberapa alasan mengapa pria menolak pakai cincin kawin

1. Sayang dipakai

Anda pasti tahu harga sepasang cincin kawin cukup mahal, apalagi yg bertahta berlian. para pria umumnya merasa sayang bila memakai cincin kawin saat harus bekerja sepanjang hari, terlebih kalau dia bekerja di bidang yg berat secara fisik, mereka takut perhiasan itu rusak.

2. Tak suka perhiasan?

Tidak semua pria suka memakai perhiasan, bahkan cincin kawin sekalipun. Pria merasa risih memakai cincin jika dia bukan tipe yang suka memakai aksesori.

3. Tak mau menarik menarik perhatian

dibanding wanita, pria bukan sosok yang suka mencari perhatian dengan cincin kawin mereka

4. Demi keamanan

banyak pria memilih menyimpan cincin kawin mereka demi keamanan

Pada akhirnya cincin kawin hanyalah simbol, tak ada jaminan bahwa pria yang memakai cincin kawinnya dimanapun berada berarti dia tipe pria setia kepada istri.

Nah anda termasuk yang mana?

kalau menurut saya... Si Pria tidak mencintai pasangan-nya...
Mungkin karena; si Wanita tidak memberikan kepuasan kepada Pria YBS...eits jangan Piktor dulu... Maksudnya... (Bahasa kasarnya) Si Wanita jelek dalam hal penampilan, wajah,dandanan,dll... Gak pantes diajak nJagong lah...

Seandainya si Wanita cukup memberikan KEBANGGAAN pada si Pria, dalam hal apapun.. mungkin dalam hal Karir, Penampilan, Kehidupan sosial, atau Warisan mungkin... xixixixi

So pasti Pria tersebut akan dengan senang hati memasang Cincin perkawinan di jari manisnya.... (Sakral bok...)

-----> Tandanya Pria tersebut Mencintai dan atau bangga terhadap pasangannya ------> tidak mempunyai niat untuk berpaling....

Hidup adalah Perjuangan --------------- :/;;0;;:
CINCIN?..........apalah artinya..cuma lempengan logam yang bisa dijual-beli. pake ataw ga pake. ga akan berpengaruh. tergantung hati masing2.... kebanggaan itu di apresiasikan dengan sikap kepada istri.lebih perhatia,lebih lemah lembut,memanjakan istri. itu akan memberikan lebih banyak makna dibanding sekedar cincin... yang sakral itu IJAB KOBUL pernikahannya... bukan pake cincinnya... lagian bagi muslim, laki-laki HARAM memakai perhiasan emas...
Kembali Ke Atas Go down
uki
Lurah
avatar


Lokasi : Jl. Yos Sudarso Kav. 89 Jakarta Utara
Reputation : 0
Join date : 19.02.09

Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Empty
PostSubyek: Re: Kenapa pria menolak pakai cincin kawin?   Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Icon_minitimeSat Apr 18, 2009 11:08 am

CINCIN ???
dibilang penting ga, ga tapi penting. Wanita butuh bukti, bukan janji semata. Soal hati udah terikat untuk seseorang, kan gak ada yang tau kalo dia bohong. Karena dalam hati manusia tak ada yang tau.

Tapi.........
Kembali ke pribadi masing- masing. Bersedia atau tidak untuk memakai benda pengikat tersebut. ;) ;)
Kembali Ke Atas Go down
Nugroho S
Koordinator
Nugroho S


Lokasi : Cirebon
Reputation : 10
Join date : 27.09.08

Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Empty
PostSubyek: Re: Kenapa pria menolak pakai cincin kawin?   Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Icon_minitimeSat Apr 18, 2009 11:29 am

Ra penak nganggo cincin, kayane ra pantes ..........
gonku wis tak simpen, ..........
Kembali Ke Atas Go down
http://www.nugrohost1.co.nr
must_ed
Koordinator
must_ed


Lokasi : kaki gunung singa
Reputation : 8
Join date : 24.01.09

Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Empty
PostSubyek: Re: Kenapa pria menolak pakai cincin kawin?   Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Icon_minitimeSat Apr 18, 2009 11:45 am

drijiku gatel yen nganggo cincin....
Kembali Ke Atas Go down
prasetyo
Camat
prasetyo


Lokasi : Ngadipiro-Rejosari-Semin-Jakarta
Reputation : 4
Join date : 22.03.08

Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Empty
PostSubyek: Re: Kenapa pria menolak pakai cincin kawin?   Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Icon_minitimeSat Apr 18, 2009 1:34 pm

Si pria bukanya gak mau make cincin kawin Mas/Mbak,.. tapi cincine wis dijual nggo tuku susu formula si kecil ngakak
Kembali Ke Atas Go down
Ronaldo Smada
eRTe
Ronaldo Smada


Lokasi : Jakarta Raya
Reputation : 0
Join date : 09.04.09

Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Empty
PostSubyek: Re: Kenapa pria menolak pakai cincin kawin?   Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Icon_minitimeSat Apr 18, 2009 1:53 pm

Ribet jadi males...wong lanang biasane sember lewer..wedi yen ilang..heeeeeeeeeee.. :lol:
Kembali Ke Atas Go down
kliwon semin
Koordinator
kliwon semin


Lokasi : jakarta
Reputation : 6
Join date : 19.02.09

Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Empty
PostSubyek: Re: Kenapa pria menolak pakai cincin kawin?   Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Icon_minitimeFri May 22, 2009 8:34 pm

ngoanku sesak kang

biyen sik cukup saiki pase dinggo neng ndriji je
Kembali Ke Atas Go down
Prof.
Koordinator
Prof.


Lokasi : pekanbaru
Reputation : 3
Join date : 07.12.08

Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Empty
PostSubyek: Re: Kenapa pria menolak pakai cincin kawin?   Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Icon_minitimeFri May 22, 2009 11:04 pm

Nek aku tekne ra nduwe..kkeekkk...kkkk.... dance
Kembali Ke Atas Go down
http://ijopunkjutee.blogspot.com
Sponsored content





Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Empty
PostSubyek: Re: Kenapa pria menolak pakai cincin kawin?   Kenapa pria menolak pakai cincin kawin? Icon_minitime

Kembali Ke Atas Go down
 
Kenapa pria menolak pakai cincin kawin?
Kembali Ke Atas 
Halaman 1 dari 1
 Similar topics
-
» Kenapa Begini Kenapa Begitu
» Menolak Sihir
» PPI Jerman Menolak Wakil Rakyat
» 10 kalimat halus menolak cinta dan artinya.
»  Yangg Sudah Menolak Program Kondom Untuk Remaja

Permissions in this forum:Anda tidak dapat menjawab topik
FKOGK :: ALL ABOUT GUNUNGKIDUL :: Wedding-
Navigasi: